SELAMAT DATANG DI BLOG MI MATHOLI'UL HUDA KELING, MEDIA BERBAGI INFORMASI CIVITAS AKADEMIKA. DAPATKAN PENGETAHUAN DI SINI SEBANYAK-BANYAKNYA, MI KU MAJU TERUS

Selasa, 07 Februari 2012

7 Langkah Mudah Memperindah Tubuh

Lakukan olahraga singkatMeski olahraga teratur adalah jalan paling baik untuk tubuh yang indah, beberapa olahraga singkat sebelum acara penting juga bisa membuat tubuh Anda terlihat lebih baik. Untuk memamerkan otot dan/atau otot perut, lakukan olahraga singkat yang sudah ditargetkan, seperti sit-up, menekuk lutut, dan angkat beban. Aliran darah ke otot Anda secara sementara akan membuat otot terlihat kencang. Tidak hanya itu, endorfin yang dihasilkan dari olahraga itu juga akan membuat Anda lebih percaya diri. Hindari makanan yang banyak gas dan membuat kembung Meski jalan paling baik untuk mendapatkan perut rata adalah mengonsumsi makanan sehat secara teratur dan berolahraga, Anda bisa melakukan sedikit kecurangan dalam persiapan ke sebuah acara penting dengan memilih beberapa makanan...

Punya Bokong Besar itu Sehat

Memiliki pantat langsing namun padat berisi selalu menjadi dambaan banyak wanita. Namun, bagi yang berbokong besar, Anda boleh bangga memilikinya. Penelitian menunjukkan walaupun bentuknya kurang diinginkan banyak wanita namun bokong besar baik bagi kesehatan Anda.Para ilmuwan di Oxford University telah menemukan bahwa lemak yang banyak tersimpan di bokong itu jauh lebih baik dibandingkan lemak di perut. Lemak ini dipercaya dapat menurunkan tingkat kolesterol jahat (LDL) dan menaikkan tingkat kolesterol baik (HDL), sehingga mencegah pengerasan pembuluh darah.Temuan yang diterbitkan International Journal of Obesity ini juga menunjukkan ukuran bokong yang lebih besar dapat mengurangi risiko diabetes.Professor Jimmy Bell, pimpinan dari metabolic and molecular imaging di Hammersmith...

Page 1 of 6123Next

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites